Rabu, 23 November 2011

TUJUAN BELAJAR LOGIKA ALGORITMA

TUJUAN UMUM PROGRAMER MAMPU MEMECAHKAN MASALAH DENGAN MENGGUNAKAN LOGIKA SECARA TEPAT DAN EFISIEN MELALUI LANGKAH-LANGKAH YANG TERSTRUKTUR.
TUJUAN KHUSUS PROGRAMER MAMPU MENGAPLIKASIKAN LOGIKA DAN ALGORITMA DALAM PEMROGRAMAN SECARA EFISIEN, EVEKTIVE DAN TERSTRUKTUR.

Logika pertamakali diperkenalkan oleh: Aristoteles dari yunani. Algoritma diperkenalkan oleh ahli matematika dari persia Alkhawarizmi.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar